Dismas Taum Profil

Nama Saya Dismas Taum. Lahir di . Saya keturunan Flores dan Jawa. Ayah saya terlahir di Ataili, Lembata, NTT, 16 Desember 1964. Ayah saya seorang dosen di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. Dia juga seorang penulis buku, salah satu contoh bukunya adalah Studi Sastra Lisan. Dan mengenai Ibu saya, tidak banyak yang bisa saya katakan. Ibu saya hanya seorang Ibu rumah tangga. Bernama Katharina Sulistyawarni Tapi, meski begitu,Ibu saya adalah motivasi hidup saya. Karna Ibu saya adalah orang yang memiliki kepribadian keras, pantang semangat, sayang keluarga, dan religius. Ibu saya sangat aktif dalam kegiatan kerohanian. Saya memiliki 2 kakak, laki-laki dan perempuan. Serta 1 adik perempuan. Mereka bertiga sangat berperan dalam kehidupan saya. Terutama dalam pembentukan karakter. Kakak saya yang pertama adalah Patrick Taum. Dia orang yang keras kepala dan memiliki jiwa dan mental yang kuat. Dia cukup pintar, terbukti saat dia menerima beberapa beasiswa antara lain beasiswa dari Djarum dan AFS. Kakak saya yang kedua bernama Mercy Taum. Dia sesosok wanita pemberani , tegas, dan disiplin. Meskipun saya sering merasa tidak suka padanya, tapi karna sifatnya, saya bisa menjadi anak dengan mental teguh dan 'agak' disiplin. Dia seorang yang rajin. Contohnya dalam hal belajar dan ber-rumah tangga. Adik saya yang lahir 8 tahun setelah saya lahir bernama Della Taum. Dia sangat membantu saya dalam mengajari saya tentang hidup dewasa. Dia periang dan hingga sekarang masih suka mengompol dan nge-dot. Itulah profil saya beserta keluarga saya. Saya hidup dalam Keluarga yang menurut saya adalah "sempurna". Saya hanya bisa berterimakasih kepada Tuhan yang mahaesa, karna saya telah diberi kesempatan hidup bersama Keluarga saya seperti saat ini.